Review Gendongan lokal hipseat carier yang berkualitas
Assalamu'alaikum, bismillah semoga tulisan ini bisa bermanfaat aamin
Halo langsung saja dilema mamak mamak yang ingin memberikan terbaik buat anaknya salah satunya yaitu milih gendongan. Kalau dulu yang utama adalah fashion sekarang nomor satu pasti kebutuhan anak (buat aku sih). Gendongan jadi kebutuhan utama buat mamak jaman sekarang Krn selain praktis , gak pegel , kita bisa aktif ngapain aja. Sambil joget juga asyooy hihihi. Ini review versi AQ yah , mon maap bukan ahli gendongan tapi nulis berdasarkan pengalaman saja , punten....
1. Cuddle Me
Well, dari sekian banyak survey dan tentunya reviewer gendongan serta sepak terjang di dunia pergendongan banyak banget yang suka. Cuddle Me ini jahitannya rapi, dan motif kainnya dibuat ekslusif serta memiliki corak yang banyak, ada
Komentar
Posting Komentar